Selamat Datang

Pengikut

materi kelas 9 : Kesehatan dan Keselamatan Kerja

Senin, 14 Februari 2011

Kesehatan dan Keselamatan Kerja

1. Posisi Duduk
Pada saat duduk posisi tubuh tidak terlalu menunduk atau mengadah. Siku membentuk 900 sehingga memudahkan pekerjaan. Pandangan mata harus sejajar dengan monitor komputer.
2. Perkiraan Jarak Pandang Monitor
Pandangan mata dengan monitor berjarak 46-47 cm / 0,150. Dan sebaiknya pada monitor ditambah dengan kaca peredam (screen filter)
3. Memilih Jenis Monitor Yang Baik
Sebaiknya menggunakan jenis monitor TFT LCD karena efek radiasi pencaran sinarnya rendah dan daya listrik yang digunakan lebih kecil dibandinglan CRT.

Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer

0 komentar:

Posting Komentar