Selamat Datang

Pengikut

materi kelas 9 : . Praktik Menggunakan Komputer

Senin, 14 Februari 2011

B. Praktik Menggunakan Komputer
1. Menghidupkan komputer
Pertama pastikan semua kabel terpasang benar dan tersambung dengan PLN. Lalu dimulai dengan menyalakan catu daya atau menekan tombol ON. Tunggu sampai proses booting selesai dam memunculkan tampilan desktop. Booting ,merupakan suatu prrogram yang berisi perintah siap pakai yang digunakan dan di fungsikan untuk memulai,memeriksa dan mengkomunikasikan dengan disk drive,keyboard dan monitor yang disebut dengan BIOS (Basic Input Output System). Booting ada 2 macam,yaitu;
a. Cold Booting=manyalakan komputer saat keadaan off.
b. Warm Booting=me-restart
2. Mematikan Komputer
Langkah-langkah mematikan komputer dapat di bedakan menjadi 2. yaitu;
a. jika sudah ada sistem komputer
b. jika pada komputer tidak ada sistem operasi yang dijalankan
3. Melakukan Stand By
Kelebihan komputer dalam keadaan stand by adalah dapat di nyalakan kembali dengan cepat dan tidak membutuhkan energi listrik yang besar.
4. Melakukan Restart
Adalah perintah yang digunakan untuk mereset kembali atau memulai kembali komputer dengan booting.

C. Perangkat Lunak dan Beberapa Program Aplikasi
Perangkat lunak atau software adalah intruksi yang tersimpan di dalam disk atau CD ROM. Perangkat lunak sesungguhnya adalah program. Program adalah deretan intruksi atau perintah yang di gunakan untuk mengendalikan komputer,sehingga komputer memenuhi kebutuhan pemakai. Fungsi dari software itu sendiri ialah;
a. mengidentifikasi program
b. mengatur dan membuat pekerjaan lebih efektif dan efisien
c. menyiapkan aplikasi program sehingga tata kerja seluruh komputer lebih terkontrol.
1. macam-macam perangkat lunak dan fungsinya
perangkat lunak juga disebut piranti lunak adalah program komputer yang berfungsi sevagai sarana interaksi anatara pengguna dan perangkat keras. Berdasar fungsi nya,perangkat lunak merupakan penengah antara perangkat keras dengan perangkat lunak yang telah dibuat oleh pengguna komputer.
a. sistem operasi
b. bahasa pemorograman
c. perangkat lunak utility
2. program paket (perangkat lunak aplikasi)
perangkat lunak aplikasi adalah suatu subkelas perangkat lunak komputer yang memanfaatkan kemampuan komputer langsung untuk melakukan suatu tugas yang di inginkan pengguna. Berdasarkan cara mendapatkan nya ialah;
a. perangkat lunak komersial
b. perangkat lunak domain-public
c. shareware
d. freeware
e. free software
f. open source.
Jenis-jenis perangkat lunak;
a. word processing
b. spreadsheet
c. desktop publishing
d. presentasi grafik
e. komunikasi
f. personal information manager
g. manajemen data
1. Software pengolah kata
Pengolah kata adalah kelompok perangkat lunak yang fungsi utama nya adalah untuk dokumen ,
2. SOFTWARE PENGOLAH ANGKA
Perangkat lunak spredsheet mempunyai tampilan yang sangat khas yaitu berupa sekumpulan sel
3. Software pengolah grafis
Desain grafis adalah suatu bentuk komunikasi fisual yang menggunakan teks dan atau gambar untuk menyimpan informasi atau pesan . software pengolah grafik adalah perangkat lunak yang dapay di gunakan untuk mengolah berbagai macam gambar atau grafik.
4. Software persentasi
Program perangkat lunak presentasi grafik berguna untuk membuat bahan presentasi dan juga sekaligus untuk melaksanakan presentasi.
Kelebihan media presentasi :
- Dapat menyendiakan teks,gambar,foto animasi,audio dan video sehingga lebih menarik
- Dapat menjangkau kelompok banyak
- Tempo dan cara penyajiannya bisa disesuaikan
- Pnyajiannya masih bisa bertatap muaka
- Dapat digunakan secara berulang-ulang

Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer

0 komentar:

Posting Komentar